Berita Hangat Hari Ini

MENINGITIS BAKTERIAL



Definisi
·          Adalah suatu infeksi cairan likuor serebrospinalis dengan proses peradangan yang melibatkan piamater, arakhnoid, ruangan subarakhnoid dan dapat menulis ke permukaan otak dan medulla spinalis.

KRITERIA DIAGNOSA


Anamnesis
·          Gejala timbul dalam 24 jam setelah onset, dapat juga sub akut antara 1-7 hari. Gejala berupa demam tinggi, menggigil, sakit kepala, fotofobia, mialgia, mual, muntah, kejang, perubahan status mental sampai penurunan kesadaran.

Pemeriksaan Fisik
·          Tanda-tanda rangsang meningeal
·          Papil edema biasanya tanpak beberapa jam setelah onset
·          Gejala neurologis fokal berupa gangguan saraf kranialis
·          Gejala lain : infensi ekstrakranial misalnya sinusitis, otitis media, mastoiditis, pneumonia, infeksi saluran kemih, arthritis (N. Meningitidis).

Pemeriksa Penunjang
·          Laboratorium
-       Lumbal fungsi Mutlak dilakukan bila tidak ada kontraindikasi
§   Lumbal fungsi : Pemeriksaan likuor : Tekanan meningkat > 180 mmH2O, Pleiositosis lebih dari 1000/mm3 dapat sampai 10.000/ mm3 terutama PMN, protein meningkat lebih dari 150 mg/dl dapat > 1000 mg/dl, glukosa menurun < 40% dari GDS. Dapat ditemukan mikroorganisme dengan pengecatan gram.
-       Pemeriksaan likuor
-       Pemeriksaan kultur likuor dan darah
-       Pemeriksaan darah rutin : leukositosis, LED meningkat
-       Pemeriksaan kimia darah (gula darah, fungsi ginjal, fungsi hati) dan elektrolit darah.
·          Radioligis
-       Foto polos paru
-       CT-scan kepala

Diagnosa Banding :
·          Meningitis virus, perdarahan subarakhnoid, meningitis khemikal, meningitis TB, meningitis Leptospira, Meningoensefalitis fungal.

Tatalaksana
·          Perawatan umum
·          Kausal : Lama Pemberian 10-14 hari

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "MENINGITIS BAKTERIAL"

Post a Comment