Berita Hangat Hari Ini

PENANGANAN APPENDISITIS



Definisi
Appendisitis adalah adanya suatu peradangan pada apendiks yang menyebabkan nyeri di daerah kanan bawah yang mendadak, menetap disertai febris, mual dan muntah.

Anamnesis
Nyeri perut kanan bawah menetap, biasanya disertai mual dan muntah.

Pemeriksaan fisik
§   Tanda-tanda peritonitis lokal abdomen kanan bawah
§   Rectal touché: nyeri tekan daerah lingkaran rektum jam 9-12.

Pemeriksaan Panjang :
§   Laboratorium : Leukosit, hitung jenis, trombosit
§   Radiologis : appendikogrm, EKG, thorks foto

Diaknosis Banding :
§   Kelainan ginekologis, KET kanan, adneksitis
§   Divertikulitis
§   Batu ureter
§   DHF

Penatalaksanaan
Bedah : appendektomi

Konsultasi
§   Dokter spesialis bedah
§   Dokter spesialis penyakit dalam
§   Dokter spesialis jantung
§   Dokter spesialis paru
§   Dokter spesialis anastesi

Perawatan RS
Harus dirawat segera

Tenaga standar
Dokter spesialis bedah, dokter umum.

Lama Perawatan
2-3 hari


PENANGANAN TUMOR GANAS/KANKER PAYUDARA

Definisi
Tumor ganas/kanker payudara adalah adanya benjolan pada payudara yang secara patologi anatomi dinyatakan ganas, adanya benjolan multiple dengan macam-macam stadium.

Anamnesis
Benjolan di payudara yang semakin membesar

Pemeriksaan fisik
Tumor pada mammae batas tidak jelas, keras, permukaan tidak rata, discharget (+) warna kemerahan.

Pemeriksaan Penunjang :
·          Dilakukan pemeriksaan untuk membuat stadium klinik
·          Laboratorium :
-        Fungsi hepar
-        Hb, Leukosit, hitung jenis, LED
·          Radiologis :
-        Foto thorks
-        Mamografi
-        Pada stadium lanjut : bone survey

Diagnosis Banding:
-        Payudara fibrokistik

Penatalaksanaan
-        Stadium I + II : operasi radikal
Prosedur :
Mastektomi radikal klasik (Halsted)
Mastektomi radikal modifikasi (Petey)
-        Pada stadium III, jika operabel:
Kombinasi mastektomi sederhana dan radioterapi
-        Pada stadium IIB+IV:
Kemoterapi + radiasi/kemoterapi dapat dalam bentuk sitosmatika, hormonal, imunoterapi.
Catatan : pada operasi radikal perlu tindakan tandur kulit untuk penutupan luka.

Konsultasi
·          Dokter spesialis bedah
·          Dokter spesialis penyakit dalam
·          Dokter spesialis jantung
·          Dokter spesialis paru
·          Dokter spesialis anastesi


Perawatan RS
Harus dirawat di Rumah Sakit

Tenaga standar
·          Dokter spesialis bedah
·          Dokter spesialis patologi anatomi

Lama perawatan
·          Untuk stadium I+II+III yang dioperasi minimal 2 minggu
·          Untuk stadium IV tergantung pada keluhan penderita yang berhubungan dengan metastasis jauh dan kelainan lokal
·          Masa pemulihan
Mastektomi radikal klasik : 14 hari
Mastektomi radikal modifikasi : 30 hari

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to " PENANGANAN APPENDISITIS "

Post a Comment